- Bangga! Mahasiswa PCR Torehkan Prestasi di Ajang Pilmapres LLDIKTI Wilayah XVII 2025
- Polsek Kandis Bekuk Dua Pengedar Shabu, 11,21 Gram Barang Bukti Diamankan
- Deteksi Dini Cegah Kamtib, Lapas Pekanbaru Intensifkan Razia Kamar Hunian
- Kapolda Riau Tegaskan Pentingnya Kesadaran Kolektif dalam Penyelamatan TNTN
- Satgas PKH Kembali Selamatkan 311 Hektar Lahan di TNTN, Masyarakat Serahkan Sukarela
- Sinergi TNI-Polri, Danramil dan Camat Sambangi Polsek Pekanbaru Kota Rayakan HUT Bhayangkara 2025
- Presiden Beri Penghargaan Bergengsi kepada Divisi Humas Polri dan Enam Satuan Kerja Lain
- Hari Bhayangkara ke-79 di Kediaman Gubernur Riau, Tampilkan Wajah Baru Polri yang Humanis dan Inklusif
- 95 Personel Polresta Pekanbaru Naik Pangkat, Kapolresta: Ini Amanah untuk Tingkatkan Pengabdian
- Dirgahayu Polri ke-79! PSMTI Riau: Polri Milik Rakyat, Teruslah Mengabdi untuk Negeri
Sinergi Bersama Tokoh Agama, Polsek Binawidya Kampanyekan Pilkada Damai

Keterangan Gambar : Foto: Humas Polresta Pekanbaru
FN Indonesia Pekanbaru - Polsek Binawidya Polresta Pekanbaru terus berupaya menyukseskan Pilkada aman dan kondusuf, dengan menggandeng pengurus Mesjid, pemuka masyarakat serta para tokoh agama, menjelang Pilkada 2024, yang bertempat di Mesjid Az-Zikra Kel. Sungai Sibam Kecamatan Binawidya Kota Pekanbaru, Jumat, (19/10/2024).
Melalui cooling system ini mengajak Kepala Tokoh Agama bersama para pemuka masyarakat yakni tokoh adat, tokoh pemuda dan tokoh masyarakat untuk ikut berperan dalam mengampanyekan pilkada damai tersebut.
Adapun penyampaian Waka Polsek Binawidya AKP Razali, mengucapkan terima kasih atas dukungan dan kerja sama semua pihak sehingga dikelurahan Sungai Sibam tetap aman dan kondusif.
Baca Lainnya :
- Polres Meranti Gelar Apel Siaga dan Patroli Skala Besar Jelang Pelantikan Presiden Terpilih 20240
- Bhabinkamtibmas Polsek Bukit Raya Intensifkan Patroli Cooling System Sambang Warga0
- Polsek Rumbai Pesisir Gandeng Mahasiswa Perawat Puskesmas, Edukasi dan Sosialisasikan Pilkada 20240
- Ciptakan Kondusifitas, Polsek Rumbai Himbau Warga Jaga Persatuan dan Kerukunan Pilkada 20240
- Melalui Brosur dan Papan Gimmick Satlantas Polresta Pekanbaru Sosialisasikan Pilkada Damai0
Tujuan dari kegiatan Cooling System ini adalah menciptakan situasi keamanan yang kondusif dalam tahapan Pilkada tahun 2024 yang sejuk aman dan damai.
Diharapkan kepada Tokoh Agama dan pihak terkait dapat mendukung tahapan Pilkada yang sedang berjalan dan para penyelenggara Pemilu dalam mensukseskan pesta demokrasi.
"Kita ingin masyarakat berperan aktif, baik dalam menjaga keamanan maupun dalam menggunakan hak suaranya pada Pilkada dan tidak golput."(***)